Text
Shalat Sufistik : Meresapi Makna Tersirat Gerakan dan Bacaan
Buku ini membahas lebih dalam perihal shalat dari dimensi tasawuf. Misalnya; tentang makna bacaan al-Fatihah dan tasyahud; lalu makna gerakan ruku'; dan sujud; serta yang lainnya.
No other version available