Text
Jalan Cinta Menuju Allah
Merupakan kitab tunggal yang telah diwarisi para ahli sufi dan telah disembunyikan lama agar tidak terjatuh ke tangan orang-orang yang bukan ahlinya; karena buku ini amat bernilai harganya; yang tidak boleh terjatuh pada orang-orang awam yang tidak mengerti maksudnya. Buku ini laksana mutiara terpendam yang tidak boleh diserahkan kepada orang-orang yang buta matahatinya.rnrnKitab ini dibagi dalam tiga bagian: Jalan keselamatan; Pintu-pintu kebenaran dan Maqam-maqam orang yang benar. Inilah jalan yang mesti ditempuh oleh manusia dalam usaha menunaikan tujuan hidupnya; kata pengakuan Abu Sa’id al-kharraz.rn
No other version available