Text
Sufi Juga Manusia : Berselancar ke Samudra Hikayat Sufi
Buku ini disusun sebagai ikhtiar pengobatan jiwa; berisi hikayat sufi; agar jiwa tidak kering dan gersang. Maka sebagai ikhtiar tazkiyatun nafs dan tathhirul qulb; buku ini dibuat menembus batas usia.
No other version available