Text
Kala Tuhan Jatuh Cinta
Agar qalbu tidak hanyut pada keinginan-keinginan hawa nafsu; tertuju pada ketakwaan dan sifat-sifat kesempurnaan; qalbu harus diberi pencerahan sehingga dia mampu berinteraksi dengan Zat Yang Maha tahu alam metafisika; yaitu Allah. Metode pencerahan qalbu dikenal dengan istilah tasawuf; yaitu metode penyucian jiwa; perbaikan qalbu; pembeningan ruh dan pelurusan akhlak. Hal tersebut dilakukan dengan cara beriman kepada Allah; berzikir dan berfikir. Dalam sebuah hadis qudsi; Allah berfirman bahwa jika seorang hamba Allah mendekatkan diri kepada- Nya dengan tidak henti-hentinya mengerjakan amalan ibadah sunat; maka Dia akan makin mencintainya.
No other version available